Sosial & Politik

Puncak HUT ke-499 Kota Banjarmasin, Ketua DPRD Kalsel Sebut Semangat Gotong Royong Jadi Kekuatan Utama

Banjarmasin, KALIMANTAN NEWS – Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), Dr. H. Supian HK, S.H., M.H. bersama para anggota DPRD Kalsel Daerah Pemilihan (Dapil) Kalsel I menghadiri acara puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-499 Kota Banjarmasin yang digelar di halaman Balai Kota Banjarmasin, Selasa (30/9/2025) malam. Perayaan dengan tema “Gawi Sabumi, Menuju Banjarmasin Maju Sejahtera” […]

Pemprov Kalsel Serahkan Perahu Motor untuk Pokmaswas, Perkuat Pengawasan Sungai dari Praktik Ilegal

HSS, KALIMANTAN NEWS – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali menunjukkan komitmennya terhadap kelestarian lingkungan perairan. Melalui Dinas Kelautan dan Perikanan, Gubernur Kalsel H. Muhidin menyerahkan dua unit perahu bermotor kepada Kelompok Masyarakat Pengawas (Pokmaswas) di Desa Balimau, Kecamatan Kalumpang, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Selasa (23/9/2025). Bantuan tersebut tidak sekadar fasilitas, melainkan simbol dukungan nyata […]

Dishub Kalsel Torehkan Prestasi Nasional, Sambut Penerbangan Internasional dan Proyek Kereta Api

Banjarmasin, KALIMANTAN NEWS – Sektor transportasi Kalimantan Selatan terus menunjukkan geliat positif. Berbagai inovasi dan capaian strategis yang digulirkan Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Selatan (Dishub Kalsel) tak hanya menuai apresiasi tingkat daerah, tetapi juga mendapat pengakuan secara nasional. Dari keberhasilan pengelolaan BTS (Bus Tayo) hingga kesiapan menyambut kembali penerbangan internasional, Banua kini menatap masa depan […]

Mensos Tinjau Persiapan Sekolah Rakyat di Kalsel, Himpun Ratusan Siswa

Banjarbaru, KALIMANTAN NEWS – Menteri Sosial RI, Saifullah Yusuf, meninjau langsung persiapan pelaksanaan Sekolah Rakyat tahap 1C di Balai Latihan Kerja (BLK) Provinsi Kalimantan Selatan, Senin (22/9/2025). Kunjungan tersebut merupakan bagian dari monitoring program Sekolah Rakyat yang digagas Presiden Prabowo Subianto. Fokus pada Anak Keluarga Miskin Kepala Dinas Sosial Provinsi Kalimantan Selatan, Muhammad Farhanie, menjelaskan […]

Desy Oktavia Sari Libatkan Relawan Damkar dalam Sosialisasi Pancasila di HSS

HSS, KALIMANTAN NEWS – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), Desy Oktavia Sari, menggelar Sosialisasi Revitalisasi dan Aktualisasi Nilai-nilai Ideologi Pancasila (Sosrev) di Kantor Dispera KPLH Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Selasa (16/9/2025). Kegiatan tersebut diikuti puluhan relawan pemadam kebakaran (damkar) dari berbagai wilayah Kandangan. Desy menegaskan, pilihan melibatkan relawan damkar bukan tanpa alasan. “Mereka […]

H. Kartoyo Ajak Warga Sungai Raya Aktualisasikan Pancasila Lewat Aksi Gotong Royong Bersihkan Sungai

HSS, KALIMANTAN NEWS – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan, H. Kartoyo, S.M., menggelar Sosialisasi Revitalisasi dan Aktualisasi Nilai-nilai Ideologi Pancasila (Sosrev) bersama berbagai elemen masyarakat di Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Sabtu (13/9/2025). Dalam sosialisasi tersebut, Kartoyo menekankan pentingnya pemahaman sekaligus pengamalan Pancasila. Kegiatan pun dikemas interaktif, salah satunya dengan kuis, agar […]

DPRD Kalsel dan PMII Gelar Audiensi Bahas Penegakan Perda Angkutan Tambang dan Sawit

Banjarmasin, KALIMANTAN NEWS – DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar audiensi bersama Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kalsel membahas penegakan Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Kalsel Nomor 3 Tahun 2012 tentang Khusus untuk Angkutan Hasil Tambang dan Hasil Perusahaan Perkebunan, Senin (15/9/2025) siang di Gedung DPRD Kalsel. Audiensi dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kalsel, Dr. H. […]

DPRD Kalsel Tegaskan Dukungan Pemekaran Tanah Kambatang Lima

Banjarmasin, KALIMANTAN NEWS – Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Selatan menegaskan dukungan penuh terhadap aspirasi masyarakat Tanah Kambatang Lima yang memperjuangkan pemekaran wilayah. Dukungan itu disampaikan seusai audiensi bersama Presidium Pemekaran Daerah, Kamis (11/9/2025). Rapat dengar pendapat dipimpin Wakil Ketua DPRD Kalsel, H. M. Alpiya Rakhman, S.E., M.M., didampingi Ketua Komisi […]

Aliansi Meratus Tolak Rencana Taman Nasional, DPRD Kalsel Nyatakan Dukungan

Banjarmasin, KALIMANTAN NEWS – Aliansi Masyarakat Adat Meratus menyampaikan penolakan tegas terhadap rencana pembentukan Taman Nasional di Pegunungan Meratus. Aspirasi itu disampaikan dalam audiensi dengan Komisi II DPRD Provinsi Kalimantan Selatan pada Kamis (11/9/2025). Aliansi menilai rencana tersebut mengancam ruang hidup dan hak masyarakat adat yang telah berabad-abad hidup berdampingan dengan hutan Meratus. Mereka khawatir […]

Kasus ODGJ di Kalsel Meningkat, Dinsos Tegaskan Perlunya Dukungan Keluarga dan Lingkungan

Banjarmasin, KALIMANTAN NEWS – Masalah Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) masih menjadi perhatian serius di Kalimantan Selatan (Kalsel). Kepala Dinas Sosial Provinsi Kalsel, Muhammad Farhanie, melalui Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial, Selamat Riadi, menyebut persoalan ODGJ mencakup peningkatan kasus, penelantaran, hingga masih ditemukannya praktik pemasungan. Dalam dua tahun terakhir, jumlah kasus ODGJ di Kalsel mengalami kenaikan […]

Lihat Lebih Banyak