Polda Kalsel Resmikan Labfor Tingkat II, Supian HK Harapkan Perkuat Proses Pembuktian Ilmiah
BANJAR, KALIMANTAN.NEWS – Ketua DPRD Provinsi Kalsel H. Supian HK menyampaikan harapannya agar peresmian Satuan Kerja Bidang Laboratorium Forensik (Labfor) Tingkat II Polda Kalsel dapat meningkatkan kualitas penegakan hukum di Banua, terutama dalam mempercepat proses pembuktian ilmiah serta memperkuat akurasi penyelidikan berbagai perkara. Ia menegaskan bahwa kehadiran fasilitas forensik yang lebih modern dan lengkap ini […]




