Muhidin

Gubernur dan Pimpinan DPRD Tandatangani KUA PPAS APBD 2026

BANJARMASIN, KALIMANTAN NEWS – Gubernur Kalimantan Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) H Muhidin bersama Pimpinan DPRD Provinsi Kalsel melakukan penandatanganan Kebijakan Umum Anggaran-Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) APBD Tahun 2026 serta Nota Kesepakatan Pelaksanaan  Kegiatan Tahun Jamak. Penandatanganan KUA PPAS 2026 dilakukan dalam rapat paripurna berbarengan peringatan Hari Jadi ke-75 Provinsi Kalsel Tahun 2025 di gedung […]

Ini Data Sejarah Provinsi Kalsel! Gubernur Dan Ketua DPRD Ajak Perkuat Persatuan di Harjad ke 75

BANJARMASIN, KALIMNATAN NEWS – Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Muhidin mengajak seluruh masyarakat Banua (sebutan daerah Kalsel) menjadikan peringatan Hari Jadi ke-75 Provinsi Kalsel Tahun 2025 kali ini sebagai momentum memperkuat persatuan dan kebersamaan demi kemajuan daerah. Ajakan ini disampaikan H Muhidin saat menyampaikan sambutan pada Rapat Paripurna Peringatan Hari Jadi ke-75 Provinsi Kalsel Tahun […]

Kalsel Expo 2025 Dibuka, Supian HK Ajak Pelaku UMKM Perluas Pasar

BANJARBARU, KALIMANTAN NEWS– Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) H. Supian HK menyampaikan harapannya agar pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kalsel memperluas jaringan pemasaran dan meningkatkan daya saing produk lokal. Pernyataan tersebut disampaikan Supian HK usai menghadiri pembukaan Kalsel Expo 2025 yang digelar di Kompleks Perkantoran Pemprov Kalsel pada Minggu (10/8) sore. […]

Festival Wisata Budaya Pasar Terapung 2025 Resmi Dibuka di Banjarmasin

BANJARMASIN, KALIMANTAN NEWS – Penabuhan alat musik tradisional Banjar, Kalampat, oleh Gubernur Kalimantan Selatan H. Muhidin yang diwakili Sekdaprov H. Muhammad Syarifuddin, menjadi penanda resmi dibukanya Festival Wisata Budaya Pasar Terapung 2025 di Panggung 0 Km Banjarmasin, Jumat (8/7/2025) sore. Festival tahunan yang berlangsung 8–10 Agustus ini menjadi ikon pariwisata Banua sekaligus rangkaian peringatan Hari […]

Gubernur Kalsel Bagikan Bendera Merah Putih, Kapolda: Akan Dilakukan Hingga 17 Agustus Mendatang

BANJARMASIN, KALIMANTAN NEWS – Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H. Muhidin bersama Kapolda Kalsel Irjen Pol Rosyanto Yudha Hermawan, jajaran Polda Kalsel, serta pimpinan Forkopimda membagikan bendera Merah Putih kepada pengendara bermotor yang melintas di area simpang empat atau bundaran Hotel A, Jalan Lambung Mangkurat, Kota Banjarmasin, Kamis sore (7/8/2025). Dalam kegiatan tersebut, dibagikan bendera merah […]

Gubernur Kalsel Tinjau Langsung Persiapan Puncak Harjad ke-75, Pastikan Kenyamanan Tamu dan Finalisasi Acara

BANJARBARU, KALIMANTAN NEWS – Gubernur Kalimantan Selatan, H. Muhidin, meninjau langsung sejumlah titik lokasi yang akan menjadi pusat kegiatan puncak peringatan Hari Jadi (Harjad) ke-75 Provinsi Kalimantan Selatan. Peninjauan dilakukan usai rapat persiapan yang digelar di Ruang Rapat Aberani Sulaiman, Lantai 3, Kantor Gubernur Kalsel, Banjarbaru, Senin (4/8/2025) sore. Gubernur mengecek area panggung utama, lokasi […]

Kalsel Expo 2025 Hadirkan Pameran Inovasi, Budaya, dan Hiburan Rakyat

BANJARMASIN, KALIMANTAN NEWS – Kalsel Expo 2025 kembali digelar sebagai bagian dari rangkaian peringatan Hari Jadi ke-75 Provinsi Kalimantan Selatan. Acara ini diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Kalsel bekerja sama dengan PT Neopedia Ahza Indonesia. Mengusung tema “Bekerja Bersama Merangkul Semua,” Kalsel Expo tahun ini akan berlangsung pada 10–15 Agustus 2025 di Komplek Perkantoran Pemerintah Provinsi […]

Kalsel Tetapkan Status Siaga Darurat Karhutla, Gubernur Muhidin Minta Desa Siapkan Alat Pemadam

BANJARBARU, KALIMANTAN NEWS – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan resmi menetapkan status Siaga Darurat Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) tahun 2025. Penetapan ini menjadi salah satu kesepakatan utama dalam Rapat Koordinasi Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Karhutla yang digelar di Gedung DR. KH. Idham Chalid, Banjarbaru, Senin (4/8/2025). Langkah ini diambil setelah dua kabupaten/kota di Kalsel lebih dulu […]

Agustus Ini! Pemprov Kalsel Gulirkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan

BANJARMASIN, KALIMANTAN NEWS – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) resmi mengumumkan dimulainya program pemutihan pajak kendaraan bermotor pada 4 Agustus hingga akhir Desember 2025. Program ini diharapkan menjadi solusi bagi masyarakat yang menunggak pembayaran pajak kendaraan selama bertahun-tahun. Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kalsel, H. Subhan Nor Yaumil menjelaskan masyarakat yang memiliki tunggakan pajak selama […]

Sepakat Bangun Spot Pasar Terapung di Anjungan Kalsel, Gubernur Kalsel Serahkan CSR ke TMII

JAKARTA, KALIMANTAN NEWS — Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melalui Gubernur H. Muhidin menjalin kerja sama dengan pihak pengelola Taman Mini Indonesia Indah (TMII) untuk membangun spot wisata Pasar Terapung di kawasan Anjungan Kalsel, TMII, Jakarta. Kesepakatan ini berlangsung dalam kunjungan kerja Gubernur pada Jumat (17/7/2025). Gubernur Muhidin menyampaikan, pihaknya telah menyerahkan dana Corporate Social […]

Lihat Lebih Banyak